Main Game Dapat Uang Langsung Coba Ragam Game Ini Aja!

Main Game Dapat uang Clash Royale

Cara main game dapat uang, banyak ditanyakan terutama dari kalangan milenial. Jika game dulunya hanya dijadikan sebagai penghibur hingga pengisi waktu luang, namun beda dengan zaman sekarang. Keberadaan game pencetak uang, membuat game makin banyak digandrungi terutama mereka yang ingin mendapatkan uang dari sini.

Jika Anda merupakan salah satunya, maka referensi game penghasil uang yang berikut ini sangat disarankan. Pendapatan yang ditawarkan, bahkan ada yang mencapai milyaran rupiah. Angka yang sangat menggiurkan bukan?

1. Market Glory

Market Glory merupakan salah satu game penghasil uang yang pertama. Dalam game ini, Anda memiliki tugas untuk mengembangkan suatu kota dari nol. Pengembangan yang dimaksud mencakup di bidang militer, politik, sosial, hingga ekonomi. Setelah berhasil mendapatkan suatu pencapaian, Anda bisa menukarnya dengan Euro alias uang asli. Pembayarannya dilakukan melalui Paypal.

Jika tertarik, Anda bisa melakukan pendaftaran terlebih dahulu di websitenya yang resmi, baru kemudian Anda bisa memainkan gamenya.

Main Game Dapat uanga Market Glory

2. Capsa Susun

Cara main game dapat uang asli selanjutnya adalah dengan bermain Capsa Susun. Jika Anda merupakan gamer yang suka main kartu, barangkali game yang satu ini cocok untuk dimainkan. Ada beragam pilihan jenis permainan kartu yang bisa dimainkan seperti Capsun, Bixa, dan lain sebagainya.

Semakin bagus Anda dalam bermain, maka semakin bagus pula kesempatan untuk mendapatkan uang virtual. Selanjutnya, Anda bisa menukar uang virtual tersebut dengan uang yang asli. Cara lainnya adalah dijual ke pemain lain dan dapatkan uang dari sana.

Main Game Dapat uang Capsa Susun

3. Dungeon & Treasure

Dungeon & Treasure merupakan salah satu cara main game dapat uang yang bisa dicoba. Permainan yang satu ini menantang para gamer untuk menjelajahi ruang bawah tanah dan mencari harta karun yang berisi uang virtual. Game yang satu ini memungkinkan Anda untuk mendapatkan uang tanpa modal.

Pihak pengembang akan mereset ulang akun para pemain setiap bulannya. Sedangkan 1 mata uang virtual yang didapatkan, bisa ditukarkan dengan uang asli sejumlah 0,70 Euro. Lumayan bukan?

Main Game Dapat uang Dungeon & Treasure

4. Clash Royale

Clash Royale juga menjadi salah satu cara bermain game dapat uang yang diminati. Clash Royale sendiri merupakan perkembangan dari game yang lebih dulu populer yaitu Clash of Clans atau disingkat CoC. Dengan karakter permainan yang kurang lebih sama, tidak heran jika para pemain CoC beralih ke Clash Royale.

Uniknya lagi, game Clash Royale ini juga telah dijadikan sebagai ajang untuk dipertandingan di jenis olehraga e – sport. Salah satunya adalah di Asian Games pada tahun 2018 yang lalu.

Main Game Dapat uang Clash Royale

5. Dota 2

Ada banyak game penghasil uang yang bisa dimanfaatkan sebagai tambahan uang satu hingga sumber pendapatan. Salah satunya adalah Dota 2 yang bisa Anda mainkan tanpa modal. Permainan ini menawarkan penghasilan sampai angka milyaran rupiah jika mau berpartisipasi dalam turnamen internasional.

Selain mendapatkan uang dari pertandingan, Anda juga bisa menjadikannya sebagai konten di youtube. Caranya cukup mudah yaitu dengan merekam permainan dan masukkan ke channel youtube yang dimiliki. Semakin banyak viewers nya maka semakin banyak pundi-pundi uang yang bisa Anda dapatkan.

Ada banyak cara main game dapat uang yang bisa dilakukan. Selain dengan memainkan game di atas, Anda juga bisa memainkan game penghasil uang lainnya yang kini bisa dengan mudah didapatkan aksesnya. Meski demikian, membutuhkan waktu dan usaha yang keras untuk menjadi seorang pro gamer dan mendapatkan uang dari game.